Cara Memperbaiki TV Polytron Dengan Super Mudah


Cara memperbaiki TV polytron tidaklah jauh berbeda dengan cara memperbaiki Televisi pada umumnya. Misalnya TV Sharp dengan kerusakan mati total tidak begitu jauh berbeda dengan memperbaiki TV Polytron,  LG, Samsung, ataupun TV China dengan kerusakan seperti ini.

Cara memperbaiki tv polytron perbedaannya terletak bagian kerusakan tersebut maupun komponen apa yang menjadi penyebab TV hingga bisa mengalami rusak mati total. 

Dalam kesempatan ini saya akan coba sajikan sebuah materi yang sangat PowerFul dan semoga bisa bermanfaat untuk Sahabat semua terkait cara memperbaiki tv polytron.

Sebelum itu perlu kita ketahui bahwa TV dengan kerusakan Mati Total dikategorikan menjadi beberapa bagian namun disini saya hanya akan menjelaskan 3 (Tiga) bagian saja yaitu, TV Rusak Mati Total Tegangan 300 V Tidak Ada, TV Rusak Dalam Kondisi Mati Tegangan B+ Tidak Ada tegangannya Atau Nol Volt, TV Tidak Mau Hidup Karena Tegangan B+ Tidak Normal Terukur Hanya 60 V.

Sebenarnya masih ada yang lainnya yang hanya bias Anda dapatkan jika sudah membeli Panduan Premium yang Aku jual. 


Ini panduan Premium Terlaris yang sudah dipesan oleh banyak orang karena materi yang tersaji dalam Tutorial tersebut sangat Istimewa.
 
Sangat disayangkan jika Sahabat sekalian tidak memesannya saat ini juga karena masih promo. Namun, Promo ini sangat terbatas karena hanya untuk 9 orang pembeli tercepat setelah itu harga akan segera NAIK. 

Oh ya, untuk Anda pembeli tercepat saya kasih spesial untuk Anda 2 Bonus [Premium] Istimewa senilai Rp. 318.000,- tapi disini saya berikan GRATIS khusus untuk Anda.

Pesan Disini YA Sebelum harga NAIK : Panduan Premium

Baik. Kita lanjutkan sajian materi tentang cara memperbaiki tv polytron yang saya sampaikan tadi yaitu 3 jenis kerusakan TV Polytron dengan kategori Matot atau mati total :

Cara memperbaiki tv polytron Mati Total Tegangan 300 V Tidak Ada

 
Ciri Dari Kerusakan Ini Ialah, saat Anda melakukan Pengukuran Tegangan Pada elco 450 V Tidak terdapat tegangan (Nol Volt). Langkah Selanjutnya periksa satu persatu Komponen yang Ada di Bagian Regulator Primer Khususnya Resistor Atau Ntc.
 
Periksa Dioda Bridge apakah dalam Kondisi Baik Atau Tidak, periksa Dioda selain Dioda Bridge, cek juga Penguat Regulator.
 
Jika Penguat Regulator yang Rusak Biasanya Ada Komponen disekitar Penguat tersebut yang rusak. Periksa satu persatu dengan sabar. Lakukan Juga Penyolderan Ulang Bagian Regulator Jika Ada Komponen yang sudah jelek solderannya.

TV Rusak Dalam Kondisi Mati Tegangan B+ Tidak Ada tegangannya Atau Nol Volt
 
Dalam Memperbaiki TV Mati Karena tidak Ada tegangan pada elco B+ Ukur Komponen Bagian Regulator Primer Khususnya Resistor yang satu jalur dengan + Elco 450 V Dan Penguat Regulator. Penguat Regulator Ada yang Menggunakan STR Ada juga Transistor.
 
Untuk Memudahkan Anda Mengetahui Apakah yang Rusak adalah Bagian Regulator atau diluar regulator Anda Bisa menggunakan Gacun.
 
Setelah menggunakan Gacun Tegangan B+ Menjadi Normal Maka dapat disimpulkan Bagian Regulator Ada Komponen yang Rusak. Cara Pasang Gacun Anda Bisa Lihat dalam Panduan “Tips & Trik Dalam Reparasi Televisi Rusak”.
 
TV Tidak Mau Hidup Karena Tegangan B+ Tidak Normal Terukur Hanya 60 V
 
Tegangan Normal Pada B+ Elco itu adalah sekitar 115 V. Tapi disini yang Terukur Hanya Ada sekitar 60 V. Kerusakan seperti INI Bisa disebabkan Karena Ada Komponen yang Rusak Bagian Regulator Atau Ada Komponen yang Rusak Bagian Luar Regulator.
 
Selanjutnya, Anda coba Pasang Gacun untuk memudahkan Anda dalam melakukan Analisa Kerusakan. Setelah Gacun dipasang tegangan B+ Menjadi normal, maka dapat disimpulkan Bahwa bagian Regulator Ada Komponen yang rusak. 

Cek satu persatu Komponennya, Khususnya Resistor, diode, dan penguat regulator. Sedangkan, Kerusakan yang sering terjadi Diluar regulator Ialah Flyback, Panel Horizontal, Defleksi, dan IC Vertikal.

Jadi kalau Anda mau memperbaiki Televisi dengan kerusakan mati total Langkah-langkahnya sama ya, apakah itu TV Polytron, Sharp,  LG, Samsung, ataupun TV China. Cukup sampai disini tulisan yang bias saya persembahkan untuk Sahabatku semua.
 
Semoga pembahasan yang terkait cara memperbaiki tv polytron bisa bermanfaat untuk Anda semua dan bias menjadi amal Jariyah bagi saya suatu hari nanti. Aamiin Allahumma Aamiin

1 Response to "Cara Memperbaiki TV Polytron Dengan Super Mudah"

Iklan Atas Artikel

Iklan Tengah Artikel 1

Iklan Tengah Artikel 2

Iklan Bawah Artikel