Cara Memperbaiki TV yang Berwarna Merah


Cara Memperbaiki Tv Warna Merah – Kerusakan yang terjadi Dalam TV yang Warnanya Kemerahan, tidak Jauh berbeda dengan memperbaiki Tv yang Warna nya Hanya Biru saja Atau Hijau saja.

Kerusakan seperti Ini sangat umum terjadi. Secara Teori Dalam Ilmu perbaikan Televisi Tabung Bahwa Penyebab Kerusakan Tv seperti Ini Ialah disebabkan Karena Bagian IC Croma Ataupun Bagian Matrix (Rgb) Ada Kerusakan.

Untuk Itu yang Menjadi objek Analisa Kerusakan Anda Ialah Bagian IC Croma dan Mesin Rgb (Matrix). Sebelum Melanjutkan tentang Langkah-langkah dalam perbaikan Tv dengan Kerusakan seperti Ini Ada Baiknya Bagi Anda teknisi Pemula Untuk Memiliki Panduan yang nomor satu Ini.

Panduan Premium yang sangat Layak untuk Anda Miliki. Disini Anda akan diajarkan terkait bagian-bagian dalam Tv, menganalisa Kerusakan pada masing-masing Bagian tersebut, melakukan pengukuran tegangan, dan Masih Banyak Materi yang Mungkin Akan sangat Anda Butuhkan Nantinya.

Tidak Hanya Itu, disini Anda juga diberikan 2 Bonus Premium Sekaligus Senilai 194,000 Bonus Ini Akan sangat Anda butuhkan  Karena Akan mempermudah Anda nantinya Dalam Melakukan perbaikan Tv Rusak. Jadi Tunggu Apalagi Anda Bisa Miliki sekarang Juga Panduannya di Panduan Premium Terbaik.

Untuk Memperbaiki Tv dengan Kerusakan Warna nya Kemerahan, ada beberapa Langkah-langkah yang Harus Anda Lakukan. In Syaa Allah Akan Sangat Mudah untuk Anda Ikuti.

Analisa Kerusakan Rgb Atau Matrix

Mesin Rgb dikatakan Normal Atau bekerja dengan sempurna Apabila Tegangan 180 V Dari Flyback telah Ada, tegangan Masing-masing Katoda R, G, B Juga telah Ada sekitar 125 VDC, Tegangan Heater dari Fbt Juga sudah sampai di Pin Heater, dan tegangan Basis Dari Ic Croma telah sampai di kaki Basis Transistor penguat RGB.

Karena disini Kerusakan Tv tersebut Karena Warnanya kemerah-merahan Maka Langkah selanjutnya Lakukan pengukuran Pada Masing-masing Katoda R, G, B, Apabila dari masing-masing Katoda Ada tegangan yang Tidak Normal, cek satu persatu Komponen yang satu Jalur dengan Kaki atau Pin Katoda tersebut. Khsusunya Resistor dan Transistor.

Apabila ditemukan Komponen yang Rusak Gantilah dengan yang Baru. In Syaa Allah Tv sudah dapat Hidup Normal Kembali. Namun, jika tegangan yang terukur normal. Maka selanjutnya, lakukan analisa kerusakan Pada Bagian IC Croma.
Analisa Kerusakan Bagian IC Croma

Secara Teori Ilmu perbaikan Televisi Tabung. Apabila IC Croma tidak bekerja Maka Pada Layar Tv Otomatis Akan terjadi gangguan Pada Warnanya. Untuk Itu Anda perlu melakukan pengukuran Langsung Pada Kaki Basis Transistor Penguat RGB. Hal Ini untuk memastikan Apakah Ic Croma sudah bekerja Atau belum.

Lakukan pengukuran tegangan di kaki Basis TR Penguat, pastikan tegangan Ada sekitar 4 Vdc. Apabila salah satu Transistor penguat Ada tegangan yang “Nol Volt” telusuri Komponen yang satu jalur dengan TR Tersebut apakah ada yang dalam keadaan Rusak.

Bila semua dalam keadaan Bagus. Coba Anda ukur TR Tersebut Apabila Kondisinya Rusak. Gantilah dengan yang Baruh, maka Biasanya Tv sudah dapat Hidup dengan normal kembali. Dengan catatan Anda sudah melakukan analisa kerusakan bagian mesin RGB Dan bagian IC Croma terlebih dulu.

Semoga Apa yang saya sampaikan Dalam Postingan yang terkait dengan Cara Memperbaiki Tv Warna Merah, bisa Bermanfaat Untuk Anda semua.


Anda Baca Juga Artikel Terkait:

Cara Memperbaiki Tv Mati Total Lampu Indikator nya Tidak Menyala

Cara Mudah Memperbaiki TV Bergaris Horizontal

Penyebab Tv Rusak Tidak Ada Gambarnya Tapi Ada Suaranya Dan Cara Memperbaiki nya



1 Response to "Cara Memperbaiki TV yang Berwarna Merah"

  1. Tv saya tabung, merk Akira,
    Warnanya memerah itu apa yg harus diganti ya , ic / harus ganti tabung ya,
    Makasih

    ReplyDelete

Iklan Atas Artikel

Iklan Tengah Artikel 1

Iklan Tengah Artikel 2

Iklan Bawah Artikel